Sebab, dalam pewarna buatan terdapat zat cochineal dan karmin yang memperparah kerontokan rambut.
5. Makanan Terigu
Makanan yang terbuat dari terigu, seperti kue, roti tawar, dan kukis juga menjadi salah satu penyebab rambut rontok.
Berdasarkan penelitian, kenaikan gula darah bisa mengakibatkan stres dan kerontokan rambut.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR